nfo sombron – Di balai Dusun Sombron, Minggu sore (21/12), aroma nasi kuning bercampur lauk tradisional menyapa siapa saja yang melangkah masuk. Namun yang paling terasa bukan sekadar wangi masakan, melainkan semangat kebersamaan para ibu yang hari itu berkumpul memperingati […]
Wanita Hebat, Wanita Kuat: Bersama Kita Bisa
Info Sombron – Suasana Balai Dusun Sombron tampak berbeda pada Minggu sore, 21 Desember. Tepat pukul 15.00 WIB, tawa dan semangat para ibu memenuhi ruangan sederhana itu. Dengan mengusung tema “Wanita Hebat, Wanita Kuat: Bersama Kita Bisa”, ibu-ibu yang tergabung […]
Tradisi yang Terus Hidup di Dusun Sombron: Keakraban Warga RT 02 RW 02 dalam Rapat Malam
Info Sombron — Di tengah derasnya arus modernisasi dan perkembangan teknologi yang kian pesat, warga RT 02 RW 02 Dusun Sombron masih menjaga sebuah tradisi turun-temurun: rapat warga rutin yang digelar setiap bulan pada pukul 19.00 WIT. Bukan sekadar acara […]
Dari Dusun untuk Dusun: Sombron Bergerak untuk Sumber Air
Info.Sombron – Di tengah deretan rumah-rumah sederhana dan rimbun pepohonan di Dusun Sombron, semangat kebersamaan warga kembali berkobar. Hampir seluruh warga dusun ini, dari tua hingga muda, menandatangani surat tuntutan untuk meminta pengembalian pengelolaan sumber air yang selama puluhan tahun […]
Berakhirnya Sebuah Perjalanan: Catatan Pembubaran Panitia Merti Dusun Sombron
Info.Sombron-Sabtu malam pukul 19.30 WIB, suasana di kediaman Heribertus Jarman, ketua panitia Merti Dusun Sombron, tampak hangat meski langit luar sudah gelap. Ruang tamu sederhana itu berubah menjadi tempat penuh rasa syukur dan kebersamaan, saat pembubaran panitia resmi digelar. Hadir […]
‘Wong Sepele’ Jadi Aksi Nyata Kementerian Ekraf Wujudkan Inklusivitas dari Daerah
Yogyakarta, 11 Juli 2025 — Kementerian Ekonomi Kreatif (Kementerian Ekraf) memfasilitasi produksi single dan video klip berjudul ‘Wong Sepele’. Lagu ini merupakan hasil kolaborasi musisi Helarius Daru Indrajaya yang dikenal dengan nama Ndarboy Genk, penyanyi tunanetra asal Yogyakarta bernama Fauzi […]
Kementerian Ekraf Apresiasi Film Dokumenter ‘The Atlantis Mussels’ Angkat Isu Lingkungan Global
Jakarta, 12 Juli 2025 – Kementerian Ekonomi Kreatif (Kementerian Ekraf) mengapresiasi The Atlantis Mussels, film dokumenter garapan Senada Films, yang pernah memenangkan Best ShortDoc Megacities-ShortDocs Film Festival 2024. Wakil Menteri Ekonomi Kreatif (Wamen Ekraf) Irene Umar bangga karena film ini […]
Kementerian Ekraf Dorong Kopi Lokal Tembus Pasar Global lewat Talenta
Jakarta, 2 Juli 2025 – Menteri Ekonomi Kreatif (Menteri Ekraf) Teuku Riefky menyoroti pentingnya meningkatkan tenaga kerja berkualitas untuk mendorong industri kopi lokal ke pasar ekspor. Untuk itu Kementerian Ekraf menjajaki potensi kolaborasi dengan Specialty Coffee Association Indonesia (SCAI). “Jika […]
Ponorogo Siap Melangkah ke Kancah Dunia Lewat Reog dan Festival Kreatif
Ponorogo, 21 Mei 2025 – Kabupaten Ponorogo tengah bersiap menjadi salah satu kandidat kota/kabupaten kreatif dunia. Lewat seni Reog dan penyelenggaraan Ponorogo Creative Festival (PCF), daerah di Jawa Timur ini menaruh harapan besar untuk bergabung dalam UNESCO Creative Cities Network […]
Camat Tuntang Aris Setiawan: Menjaga Warisan Tingkepan sebagai Simbol Kebersamaan Warga Sombron
Info.Sombron – Pagi yang tenang di Dusun Sombron perlahan berubah menjadi sakral ketika warga mulai berkumpul di kediaman Kepala Dusun. Sekira pukul 08.00 WIB, prosesi budaya yang telah diwariskan turun-temurun—tingkepan—kembali digelar. Berjalan kaki menuju area persawahan yang terletak di antara […]










